Modifikasi Honda CB 100 1974 | Mesin Tiger Yogyakarta

Friday, September 7, 2012


Modifikasi Honda CB 100 Mesin Tiger - Kesan rapih dan bersih pada tampilan Honda CB 100 1974 hasil modifikasi dari kota gudeg (Yogyakarta). Modifikasi Motor Honda CB 100 tahun 1974 mengadopsi mesin honda tiger full modifikasi dan sudah teruji oleh pemiliknya bro poad untuk touring yogyakarta - malang (PP). Walaupun tampang klasik yang menjadi trend era 70'an tapi dalaman Mesin dalam sudah full hpnda tiger.

Modifikasi Honda CB 100 1974 Mesin Tiger - Sudah lazim diadopsi oleh para pemilik Honda CB series, karena mudahnya pengerjaanya dan onderdil yang cukup mudah didapat dipasaran. Untuk lebih jelasnya mari kita lihat kumpulan Gambar Modifikasi Motor Honda CB 100 1974 Mesin Tiger Yogyakarta Terbaru 2012, dibawah ini.






Spesifikasi Modifikasi Honda CB 100 1974 Mesin Tiger Yogyakarta :

Mesin dalam Full HONDA TIGER
Block Cop HONDA GL Pro Series
Klep Besar
Magnet mesin HONDA GL Pro Series
Karburator HONDA NSR SP
Tangki HONDA CB 100 (original)
Shock depan HONDA TIGER (original)
Shock belakang KAWASAKI BINTER MERCY
Velg Almunium VENOM ring 17 (tapak lebar)
Cakram depan DOUBLE DISK BREAK (variasi KAWASAKI NINJA)
Master Oil Cakram besar (NISSIN)
Kelalpot HONDA GL PRO Series (original)
Lampu depan H4 (terang benderang gan!)
Stang YAMAHA VIXION
Holder kanan & kiri HONDA TIGER (original)
Lampu belakang YAMAHA BYSON

Dengan pergantian dan perpaduan spare part yang dilakukan oleh modifikator menjadikan Modifikasi Honda CB 100 1974 Mesin Tiger Yogyakarta sangar keren. Anda ingin memiliki Honda CB 1974 diatas? Bisa sahaja cukup dengan mahar Rp. 8,500.000 "Nego. Untuk melihat koleksi modif motor klasik lainnya bisa anda buka pada tema modifikasi honda C90Z. Semoga bermanfaat.

free7 network twitter technorati